CELOS

Mahakarya di dunia

  • Mahakarya di dunia 2016/12/01 UP
  • Print

Mahakarya nomor #4 di Dunia
Floating clamp sesuai untuk komponen kerja yang sulit dipasang, berbentuk kompleks, dan berukuran besar

Share
Tag
  • Fixture/chuck

Karena ketinggian penjepit perlu dipertimbangkan saat komponen kerja dijepit, maka komponen kerja harus menyesuaikan ketinggiannya. Meskipun komponen kerja yang tipis dan berbentuk kompleks akhir-akhir ini semakin banyak, penjepitan konvensional dapat mendistorsi area yang tipis. Akan tetapi, tanpa penjepitan, komponen kerja menjadi tidak stabil dan ini dapat menyebabkan masalah permesinan.
Ketika produk lot kecil atau prototipe dijepit oleh peralatan tetap khusus (fixture) selama permesinan, area tipis komponen kerja tersebut dapat terdistorsi kecuali jika peralatan tetap (fixture) tersebut dirancang dengan baik. Karena peralatan tetap khusus (dedicated fixture) perlu dibuat untuk setiap komponen kerja, ini tidak hanya memerlukan waktu dan biaya, tetapi juga memerlukan teknik canggih untuk membuatnya.
Di sini, kami memperkenalkan “floating clamp” yang dapat mengatasi masalah penjepitan tersebut.

≪Konten artikel ini≫
・Fitur floating clamp
・Contoh penggunaan: Industri pesawat terbang di Amerika Serikat

This content is for members only

The bookmark function is a service restricted to members.
To use it, you must register as a member and log in.