- Products 2016/04/29 UP
-
Seri duoBLOCK dengan Pengubah Palet
Model seri duoBLOCK adalah pusat permesinan 5-sumbu yang menggunakan struktur duoBLOCK asli DMG MORI yang sangat stabil dan memiliki presisi tinggi.
DMC 160 U duoBLOCK dilengkapi dengan pengubah palet berkecepatan tinggi, dan menawarkan spesifikasi pemuat gantry dan robot untuk secara fleksibel memenuhi kebutuhan sistem otomasi demi produktivitas yang lebih tinggi. Model ini cocok untuk permesinan benda kerja besar dengan efisiensi tinggi, yang mampu melakukan penanganan komponen kerja hingga φ1.400 mm ×1.295 mm.